Sahabat Pintar, pernahkan Anda mengalami Error Establishing Database Connection? Jika ya, Anda tidak sendiri karena beberapa kali saya mengalami hal serupa. Error Establishing Database Connection muncul jika ada permasalahan koneksi database pada server Anda. Ibaratnya, dalam menyediakan hosting akan merasakan sesak nafas karena seperti kehilangan ruangan untuk mencari udara..
Bagaimanakah solusinya? Setelah saya lihat di server saya
:~# df -h
Filesystem Size Used Avail Use% Mounted on
/dev/sda1 9.2G 9.2G 0 100% /
tmpfs 1.9G 0 1.9G 0% /lib/init/rw
udev 1.9G 144K 1.9G 1% /dev
tmpfs 1.9G 0 1.9G 0% /dev/shm
/dev/sda5 138G 13G 119G 10% /home
overflow 1.0M 0 1.0M 0% /tmp
wow ternyata space hardisk saya sudah penuh..
karena databasenya error maka saya cek di mysql saya lalu saya restart databasenya :
/etc/init.d/mysql start
MySQL error: The partition with /var/lib/mysql is too full! … failed!
langsung saja saya sowan ke mbah google tanya obatnya.
waitt langsung dikasih tahu walaupun harus dengan beberapa syarat muter 7 keliling.
langsung aja biar sobat gak bingung ini solusi nya..
sudo service mysql stop
kemudian
cp /var/lib/mysql to /usr/lib/mysql atau /usr/local/lib/mysq kemudian di link kan menggunakan perintah
ln -s /usr/lib/mysql /var/lib/mysql
obat ke dua adalah:
sudo service mysql stop
pindah direktori var/lib/mysql ke direktori yang space nya longgar contohnya dibawah ini:
mv /var/lib/mysql /home
hubungkan/link kan kembali:
ln -s /home/mysql /var/lib/mysql
lalu restart mySQL dan pastikan tidak terjadi kesalahan:
/etc/init.d/mysql start
Nah, bagi Anda yang ingin mendalami ilmu server, website, teknisi komputer, langsung saja datang ke:
LKP KEMBAR
JL. Solo-Yogya km.30 Jombor Ceper Klaten
Telp (0272) 3154 777
www.rumahpintar-kembar.com
www.facebook.com/LKPKembar
www.twitter.com/lkp_kembar