Tutorial Photoshop – Memutihkan Gigi Kuning

Sahabat Pintar, punya gigi kuning? Gigi kuning dapat disebabkan karena terlalu banyak minum kopi atau teh. Atau terlalu sering mengkonsumsi antibiotik juga dapat menyebabkan gigi kuning. Nah, kali ini LKP KEMBAR akan berbagi tutorial photoshop Memutihkan Gigi Kuning agar tampak Putih Cemerlang.

Simak caranya:

1. Buka file yang berisi gigi warna kuning pada aplikasi photoshop

tutorial photoshop - memutihkan gigi kuning2. Gunakan dodge tool, set agar range nya midtones dan sesuaikan ukuran brush

tutorial photoshop - memutihkan gigi kuning - kursus komputer klaten3. Gosokkan perlahan dan menyeluruh pada gigi yang ingin diputihkan, hasilnya akan seperti ini:

tutorial photoshop - memutihkan gigi kuning - hasilSekarang, gigi Anda nampak putih cemerlang bukan? Mudah ya? Selamat mencoba! Nah, jika Sahabat Pintar ingin berkonsultasi tentang web atau ingin belajar membut web, menjadi ITPRENEUR, atau ingin belajar desain grafis , ms office, teknisi segera datang ke LKP KEMBAR:

JL. Solo-Yogya km.30 Jombor Ceper Klaten
Telp (0272) 3154 777
SMS 0856 2468 5577
Jam BUKA:
Senin-Jumat 08.00-20.00
Minggu 08.00-14.00